Tema Sekolah Sekolah Lentera Harapan Kupang

Tema Sekolah Lentera Harapan (SLH) Kupang berganti dari tahun ke tahun namun tetap dalam satu fokus yang sama yaitu semuanya kembali kepada Kristus. SLH Kupang yang mulai berdiri di Kupang tahun 2011, di tahun pertama belum mengikuti tema dari SLH, namun di tahun kedua (2012-2013), mulai mengambil tema berturut-turut sebagai berikut: 

- Welcome Home (2012-2013),
- Keutamaan Kristus (2013-2014),
- Yesus yang Terutama (2014-2015),
- In Christ Alone (2015-2016),
- All for Jesus (2016-2017),
 - Precious Than Gold (2017-2018)

Tema SLH Kupang tahun 2016-2017

Tema SLH Kupang tahun 2017-2018
Dengan tema-tema demikian, SLH mengharapkan dan mendoakan setiap siswa agar apapun kerja yang mereka lakukan sekarang ataupun cita-cita yang ingin diraih kelak, semuanya dikerjakan dengan penuh kesungguhan hati dan dikembalikan hanya kepada kemuliaan Tuhan.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Walau Hujan, Aku Tetap Pergi ke Sekolah

Kegiatan Seni, Sastra, dan Budaya

MOS SMP-SMA Lentera Harapan Kupang Tahun 2014-2015